Soal Latihan Menyajikan Data
1. Nilai matematika siswa kelas VI SD Tunas Harapan sebagai berikut.
70 65 85 70 85 90 70
95 75 90 85 70 80 75
85 75 85 80 80 75 85
75 80 65 80 75 80 90
Tabel yang tepat untuk data di atas adalah . . . .
Penyelesaian :
65 65 (2)
70 70 70 70 (4)
75 75 75 75 75 75 (6)
80 80 80 80 80 (5)
85 85 85 85 85 85 85 (7)
90 90 90 (3)
95 (1)
2. Diagram di bawah ini adalah diagram yang menggambarkan banyaknya jumlah pembelian coklat dan permen pada toko “Gula-Gula” selama seminggu
Jumlah pembelian coklat dan permen selama seminggu adalah . . .
Penyelesaian :
Jumlah pembelian coklat selama seminggu = 5 + 4 + 3 + 5 + 6 + 7 + 9 + 10 = 44
Jumlah pembelian permen selama seminggu = 3 + 2 + 4 + 3 + 5 + 6 + 10 = 33
3. Suatu kelas memiliki total 42 siswa dalam bentuk diagram lingkaran sebagai berikut :
Ketika banyak siswa berpartisipasi dalam kegiatan ekstrakurikuler, seperti yang ditunjukkan pada diagram lingkaran diatas. Berapa banyak siswa yang tidak melakukan kegiatan ekstrakurikuler?
Penyelesaian :
Diketahui :
Total siswa = 42 siswa
Ekskul basket = 10 siswa
Ekskul bola = 5 siswa
Ekskul silat = 10 siswa
Ditanya :
Siswa yang tidak menghadiri studi ekstrakurikuler ?
Dijawab :
Data yang ditanyakan = total data - data yang diketahui secara total
Siswa yang tidak mengikuti pelatihan ekstrakulikuler
= jumlah total siswa - (ekskul basket + ekskul bola + ekskul silat
= 42 siswa - (10 siswa + 5 siswa + 10 siswa)
= 42 siswa - 25 siswa
= 17 siswa
4. Berikut ini adalah data pekerjaan orang tua siswa kelas 1 sampai kelas 6 SDN Sukajaya : Petani 25 orang, Nelayan 15 orang, penjahit 8 orang, wirausaha 13 orang, pedagang 12 orang, tentara 6 orang, polisi 2 orang, guru 6 orang dan buruh 15 orang. Selisih pekerjaan orang tua yang paling banyak dan paling sedikit adalah . . .
Penyelesaian :
Selisih pekerjaan orang tua yang paling banyak dan paling sedikit = 25 - 2 = 23 orang
5. Gambar diagram dibawah ini menunjukkan data pendaftaran mobil dan total kendaraan selama 6 bulan pertama (pada tahun 2006) di suatu negara.
a. Berapakah kenaikan pendaftaran kendaraan selain mobil dari Januari sampai dengan April 2006?
b. Berapa persenkah kenaikan pendaftaran mobil sampai Juni 2006?
c. Berapakah jumlah kendaraan selain mobil yang didaftar pada Maret 2006?
Penyelesaian :
a. Kenaikan kendaraan selain mobil pada januari = 29.000 - 22.000 = 7.000
Kenaikan kendaraan selain mobil pada januari = 36.000 - 21.000 = 15.000
Kenaikan dari januari sampai april = 15.000 - 7000 = 8.000
b. Pendaftaran mobil pada Mei = 18.000
Pendaftaran mobil pada Juni = 30.000
Persentase kenaikan = (30.000 - 18.000) / 18.000 x 100% = 66,7 %
c. Jumlah kendaraan selain mobil bulan Maret = 25.000 - 17.000 = 8.000
Belum Ada Komentar