Otak Pada Manusia

Otak Pada Manusia

PENGERTIAN OTAK

Otak adalah sebuah pusat sistem saraf pada vertebrata serta banyak beberapap invertebrata lainnya. Otak adalah organ yang luar biasa, bekerja mengkoordinasikan seluruh yang terjadi di dalam tubuh kita, kepribadian, metabolisme, tekanan darah, emosi, hormon, ingatan, bekerja melebihi komputer manapun di dunia ini. Kelainan kecil pada otak akan mempengaruhi aktifitas tubuh, karenanya kita harus selalu menjaga nutrisinya dan menjaga kesehatannya dan mengembangkannya. 

Otak manusia mempunyai berat 2% dari berart badan orang dewasa (3 pon), menerima 20% curah jantung dan memerlukan 20% pemakaian oksigen tubuh dan sekitar 400 kkal energi setiap harinya. Otak merupakan jaringan yang paling banyak memakai energi dalam seluruh tubuh manusia dan terutama berasal dari proses metabolisme oksidasi glukosa. Jaringan otak sangat rentan terhdap perubahan oksigen dan glukosa darah, aliran darah berhenti 10 detik saja sudah dapat menghilangkan kesadaran manusia. Berhenti dalam beberapa menit, merusak permanen otak. Hipoglikemia yang berlangsung berkepanjangan juga merusak jaringan otak.

Otak mengatur dan mengkordinir sebagian besar, gerakan, perilaku dan fungsi tubuh homeostasis seperti detak jantung, tekanan darah, keseimbangan cairan tubuh dan suhu tubuh. Otak juga bertanggung jawab atas fungsi seperti pengenalan, emosi, ingatan, pembelajaran motorik dan segala bentuk pembelajaran lainnya. Otak terbentuk dari dua jenis sel: glkia dan neuron.

Glia berfungsi untuk menunjang dan melindungi neuron, sedangkan neuron membawa informasi dalam bentuk pulsa listrik yang dikenal sebagai potensial aksi. Mereka berkomunikasi dengan neuron yang lain dan keseluruh tubuh dengan mengirimkan berbagai macam bahan kimia yang disebut neurotransmitter. Nerotransmitter ini dikirimkan pada celah yang dikenal sebagai sinapsis. Avertebrata seperti serangga mungkin mempunyai jutaan neuron pada otaknya, vetebrata besar bisa mempunyai hingga seratus miliar neuron.

Otak manusia adalah struktur pusat pengaturan yang memiliki volume sekitar 1.350cc dan terdiri dari 100 juta sel saraf atau neuron. Otak mengatur dan mengkoordinasikan sebagian besar, gerakan, sifat dan fungsi tubuh homeostasis seperti denyut pada jantung, tekanan darah, keseimbangan cairan dan suhu tubuh.

Neuron otak mengandung dua jenis asam lemak PUFA yang merupakan asam arakidonat (AA) dan asa, docosahexaenoic (DHA) yang terletak di posisi Sn2 molekul phosphoglycerides dalam membran sel neuron. PUFA terlepas dari phosphoglycerides oleh fosfolipase PLA-2 stimulasi. Molekul AA dirilis akan diproses oleh enzim cyclo oxygenase menjadi prostaglandin dan tromboksana, atau diproses oleh enzim oxygenase lipo untuk membentuk hidoksi senyawa turunan dan leukotriena.

BAGIAN-BAGIAN OTAK MANUSIA

1. Otak besar (cerebrum)

Otak besar adalah sebuah bagian yang terbesar pada organ otak. Otak besar adalah suatu bagian yang membedakan antara otak manusia dengan otak binatang. Dengan otak besar, manusia bisa berpikir, mengendalikan pikiran, berbisacara, dan mengingat. Suatu kecerdasan seseorang juga turut diukur berdasarkan sebuah kemampuan otak besar.

Otak besar terbagi menjadi beberapa bagian yang menyusunnya, yaitu :

  • Lobus Frontal
    Lobus frontal adalah sebuah bagian otak besar yang menduduki suatu bagian terdepan dari struktur otak besar. Lobus temporal mempunyai hubungan dengan perilaku manusia, seperti kemampuan dalam bergerak, kognitif, perencanaan, penyelesaian masalah, kreativitas, pusat kontrol perasaan, seks dan dala kemampuan berbahasa.
  • Lobus Parietal
    Lobus parietal adalah sebuah bagian otak besar yang berada di tengah. Lobus parietal yang berhubungan dengan sebuah proses sensorik tubuh berupa tekanan, sentuhan, rabaan, dll
  • Lobus Occipital
    Lobus occipital adalah suatu bagian otak besar yang berada paling belakang. Bagian otak besar ini mempunyai sebuah hubungan dengan penglihatan (visual) manusa, yang sehingga tubuh mampu membedakan segala hal yang dilihat oleh sebuah mata.
  • Lobus temporal
    Lobus temporal adalah suatu bagian otak besar yang berada di bagian samping kiri dan kanan otak. Lobus temporal yang berhubungan dengan suara (verbal) manusia, sehingga dengan adanya sebuah lobus temporal ini, manusia bisa berbicara serta membedakan berbagai bahasa yang digunakan


2. Otak kecil (cerebellum)

Otak kecil adalah suatu bagian otak yang berada di bawah lobus occipital otak besar, yang tepatnya di bagian belakang kepala, dan otak kecil ini berhubungan dengan leher bagian atas. Otak kecil mempunyai hubungan dengan suatu fungsi gerakan manusia, seperti dalam mengontrol gerakan manusia, mengontrol gerak koordinasi antar otot, untuk engatur keseimbangan tubuh, dan untuk mengatur sikap dan posisi tubuh. Tanpa adanya  suatu otak kecil, maka bisa dibayangkan betapa sengsaranya hidup manusia. Gerakan akan menjadi tidak terkoordinasi dengan baik, yang sehingga mengakibatkan seseorang tidak bisa menggunakan fungsi otot-ototnya untuk melakukan aktivitas.

3. Batang otak (brainsteam)

Batang otak adalah bagian otak yang tidak kalah penting dengan otak besar dan otak kecil. Batang otak berada di leher bagian atas dan memanjang hingga sampai ke sumsum tulang belakang manusia. Batang otak untuk mengatur fungsi dasar manusia, seperti dalam mengatur proses pernapasan, proses denyut jantung, serta proses kerja ginjal, dan hal lain yang vital bagi manusia. Oleh sebab itu, di dalam medis dikenal dengan mati batang otak, yaitu sebuah keadaan cederanya batang otak yang mengakibatkan orang tersebut mati bilogis.

Batang otak terbagi menjadi beberapa bagian, yaitu:

  • Otak tengah (mesencephalon), adalah suatu bagian batang otak yang menjadi penghubug antara otak besar dan otak kecil. Otak tengah yang berhubungan dengan sebuah proses penglihatan pada manusia.
  • Medulla oblongata adalah suatu titik awal dimulainya suatu saraf yang akan menuju ke tulang belakang yang sehingga seterusnya akan dilanjutkan ke seluruh tubuh. Medulla oblongata yang berhubungan dengan pengontrolan sebuah fungsi otomatis pada organ-organ manusia.
  • Pns adalah sebuah batang otak yang terletak di bawah pada medulla oblongata dan untuk mengatur serta meneruskan segala informasi ke bagian otak yang lain.

4. Sistem limbik

Sistem limbik adalah suatu bagian otak yang terletak di tengah-tengah otak. Komponen sistem limbik yaitu hipotalamus, thalamus, amigdala, korteks limbik, dan hippocampus.

Sistem limbik adalah suatu bagian otak yang berhubungan dengan alam sadar manusia. Yaitu seperti pusat emosi, pusat data, pusat haus, pusat lapar, pusat dorongan seks,d an lain sebagainya. Bahkan ledoux mengistilahkan sistem limbik sebagai wadah duduk segala nafsu manusia, sebagai tempat penghargaan, kejujuran dan tempat bermuaranya sebuah cinta benci.

STRUKTUR OTAK

Otak manusia terbentuk melalui dua buah sel, yaitu sel glia dan sel neuron. Glia ialah sebuah sel untuk melindungi neuron, atau bisa disebut jugs dengan sel pelapis neuron. Sedangkan pada sebuh sel neuron yaitu sel saraf yang membawa sebuah informasi yang dibutuhkan tubuh ke otak. Neorun membawa informasi tersebut ke dalam bentuk potensial aksi.

Antara neuron yang satu dengan neuron yang lain saling berhubungan yang sehingga bisa diibaratkan sebagai rantai yang tidak pernah terputus. Neuron yang satu akan membawa sebuah informasi yang berupa potensial aksi ke neuron yang lainnya dengan turut serta membawa sebuah bahan kimia yang disebut dengan sebuah neurotransmitter. Neurotransmitter ini dibawa dan dikirimkan melalui sebuah sinapsis (sebuah celah antara neuron). Manusia atau bahkan makhluk hidup lain memiliki ratusan bahkan jutaan neuron yang saling terkait untuk membawa semua macam informasi ke otak.

FUNGSI BAGIAN-BAGIAN OTAK

Tanpa adanya organ otak, manusia tidak bisa hidup dan berkembang. Hal ini dikarenakan fungsi otak sangat penting bagi tubuh. Berikut fungsi otak manusia, antara lain yaitu :

  • Otak memiliki fungsi sebagai sebuah pusat regulasi guna melakukan sebuah aktivitas seperti, yaitu kognisi, dalam menyelesaikan masalah, untuk merangsang kreativitas manusia, dalam membuat perencanaan, untuk mengontrol perasaan, dalam berbahasa secara umum, dalam memberikan penilaian, dan lain sebagainya.
  • Fungsi otak sebagai alat sensor terhadap suatu perasaan, misalnya seperti tertekan, untuk merespon segala sentuhan, tekanan, serta dalam menghasilkan rasa sakit.
  • Sebagai sebuah Alat dalam menerjemahkan sebuah verbal yang sehingga bisa mendengar, menangkap serta memaknai sebuah informasi dan bisa menangkap bahasa dalam bentuk suara.
  • Sebagai Pusat dalam mengatur semua gerakan koordinasi antar otot pada tubuh dan pengaturan dalam sebuah keseimbangan, yang sehingga seseorang dapat untuk bergerak dan tidak terjatuh.
  • Sebagai pusat masuknya semua informasi visual untuk diterjemahkan ke dalam sebuah bentuk penglihatan yang sesuai dengan bentuk aslinya.
  • Otak mempunyai fungsi sebagai penerjemah visual manusia, seperti dalam membesarkan atau mengecilkan sebuah pupil mata, yang menggerakkan bola mata, serta untuk mengatur gerakan tubuh manusia.
  • Sebagai dalam pengontrolan terhadap fungsi otomatis otak, contohnya seperti untuk mengatur detak jantung, mengatur sebuah pernafasan, mengatur sirkulasi peredaran darah, serta dalam mengatur sebuah sistem pencernaan.
  • Untuk penjaga tubuh baik itu dalam keadaan tertidur maupun dalam keadaan sedang terjaga.
  • Otak juga Menghasilkan sebuah perasaan, emosi, menciptakan rasa lapar, dalam pengaturan sebuah produksi hormon, untuk merangsang sebuah perasaan senang, menciptakan rasa haus, mengatur metabolisme tubuh, memelihara homeostasis, serta dalam mengatur memori jangka panjang manusia.

JENIS PENYAKIT OTAK

1. Meningis 

Pada kondisi ini, infeksi dan peradangan terjadi pada bagian meninges. Bagian ini terdiri dari tiga lapisan pelindung yang mengelilingi otak, saraf tulang belakang, serta cairan serebrospinal yang ada di antara dua bagian tersebut

Seringnya, meningitis dikarenakan oleh infeksi dari kuman, virus dan jamur. Selain itu, penyakit tertentu juga dapat menjadi pemicu, misalnya tuberkolosis. Infeksi meningitis sering memunculkan gejla, seperti sakit kepala, perubahan status mental, sering merasa bingung, mual muntah, demam, leher terasa kaku, hingga sensitif terhadap paparan cahaya. Tapi biasanya, gejala awal yang pertama muncul sesudah kuman menginfeksi yaitu nyeri otot, lemas, dan terjadi penurunan berat badan secara signifikan.

Meningitis juga dapat menyerang bayi, dan menunjukkan beberapa gejala seperti bagian lunak di kepala alias fontanel menonjol, bayi lemas, rewel, dan demam. Kondisi ini harus cepat ditangani dengan tepat supaya terhindar dari dampak yang tak diinginkan, seperti kecacatan dan kematian.

2. Ensefalitis

Pada ensefalitis, peradangan erjadi di jaringan otak akibat dari serangan virus atau bakteri dan jamur. Seringnya kondisi ini dikarenakan oleh infeksi dari jenis virus, seperti virus herpes simpleks, varisela atau cacar air dan campak.

Ensefalitis seringnya terjadi bersamaan dengan meningitis dan dikenal dengan sebutan meningoensefalitis. Gejala yang sering timbul hampir menyerupai radang selaput otak (meningitis). Tapi pada kondisi ini, pengidapnya juga berpotensi mengalami kejang, sulit menggerakkan tubuh, hingga kesulitan bicara. Penyakit ini sering menyerang bayi dan orang tua, atau orang yang mempunyai sistem kekebalan tubuh lemah.

3. Abses Otak

Abses otak merupakan infeksi yang terjadi akibat akumulasi dari berbagai infeksi yang disebabkan serangan virus atau karena hal lain. Kondisi ini bisa terjadi di manapun, yang masih berada dalam sistem saraf pusat. Untuk menangani kondisi ini, pemberian antibiotik dilakukan untuk membunuh bakteri. Prosedur lanjutannya yaitu penyedotan cairan abses dengan operasi juga akan dilakukan.

Salah satu organ yang sangat penting didalam tubuh manusia karena berperan dalam pusat regulasi untuk melakukan sebuah aktivitas atau bergerak, kognisi, mampu membuat perencanaan, mampu menyelesaikan masalah, untuk memberikan penilaian, merangsang sebuah kreativitas pada manusia, mengontrol perasaan, serta untuk mengontrol perilaku yang berhubungan dengan seksual dan juga mampu berbahasa secara umum.


Bagikan Post


Komentar

    Belum Ada Komentar


Tambahkan Komentar

Profil
Kategori
Berita Terbaru
Operasi Matriks Selasa, 02 April 2024
Cara Meningkatkan Motivasi Belajar Kamis, 07 Maret 2024
Cara Megatasi Rasa “ Takut Gagal” Jum'at, 24 November 2023
Event Terdekat

Tidak Ada Event Terdekat

Testimonial

Saya pengguna App SMARTCPNS, terima kasih ya krn saya diterima CPNS di Pemda...

- Fresti Nuzulia -

Terima kasih Smart Genius, saya diterima CPNS pemda limapuluh kota, prov sumba...

- Sabrina Ashfa Al Haya -

Terima kasih Smart Genius. Saya diterima di IPDN 2021...

- Nadila Caurita -

Terima kasih Smart Genius. Saya diterima di Poltek SSN 2021...

- Rosa -

Terima kasih Smart Genius. Saya diterima di PKN STAN 2021...

- Lucia Cindy Agustina -

terima kasih untuk les TPA PPDS nya...

- Fitria Ahdiyanti -

terima kasih, saya les TPA PPDS online via zoom...

- Rima Rahmadipta -

terima kasih telah mengajarkan persiapan TPA...

- Yuniar Dian Pramitas -

Varian soalnya banyak & sangat membatu dalam pembelajaran persiapan CPNS...

- Hammah Fatin -

Persiapan TPA di Bimbel Smart Genius membantu saya lebih memahami soal, apalagi pembelajaran bisa sc...

- Dini Aulia Ramadhanty -

Les privat mapel sekolah di Smart Genius sangat membantu saya belajar lebih baik. terima kasih...

- Tristan Eka W -

Pengajarnya asik dan mudah dimengerti. tahun ini saya dapat hadiah meja lipat dari kaka Smart Genius...

- Karina Mirza Della Novia -

Terima Kasih kaka2 Smart Genius. saya ikut program di layanan SmartCPNS/SmartTaruna untuk persiapaan...

- Willy Agusta -

Terima kasih smart genius saya kemarin ikut ujian skd cpns di Donohudan Boyolali dan Alhamdulillah l...

- Puput Mulyono -

baru kasih testimoni. Aku yg selalu nga lulus TIU tes CPNS sebelumnya dan saat try out.. ternyata lu...

- Achmad Syakur Fahri -

Persiapaan TPA di Smart Genius bagus dan kompeten. Saya dapat rekomendasi les ini dari teman saya. T...

- M. Firman Maulana -

Yang mau persiapan TPA di sini saja, sangat kompeten dan pengalaman. saya sangat terbantu dengan per...

- Nur Royhana Zulfa -

Maaf baru share, sukses selalu smart genius Terima kasih saya keterima di IPDN 2020. bagi kamu yang ...

- Diva Aprilia A -

Terima kasih Smart Genius dengan layanan SmartCPNS dan SmartTARUNA saya lulus SKD CPNS dan sipencata...

- Aditya Prima Firdaus Saputra -

Persiapan Tes Potensi Akademik ppds Univ brawijaya lebih matang. latihan-latihan soal dan materi bim...

- Khumayroh Rachmawati Buana -

Belajar persiapan TPA di smart genius Indonesia jadi pilihan tepat, kamu bisa atur waktu jadwal deng...

- Mirza R.N -

rekomendasi untuk adek-adek yang ingin persiapan SPMB PKN STAN 2021. terima kasih Smart Genius dalam...

- Aditya Nurfaizi -

Saya ambil bimbingan persiapan Tes Potensi Akademik (TPA) untuk ujian PPDS Kedokteran Undip. Super m...

- Ezra Endria Gunadi -

Bimbingan persiapan CPNS luar biasa sip. Bener2 dibimbing dengan baik, yang awalnya ga ngerti apa2 j...

- Akhdiyan Setiyorini -

Terima kasih smart genius atas bimbingan nya untuk persiapan SPMB PKN STAN 2019. Alhamdulillah saya ...

- Adi Kusuma - D3 Akuntansi PKN STAN 2019 -

Hai smart genius. Les persiapan spmb PKN STAN di smart genius benar-benar dibimbing sampe h-1 tes. S...

- Arfan Dias -

Baru sempet kasih testimoni nih. Hehehe\r\nTerimakasih smart genius untuk les TPA untuk kuliah lanju...

- Ryan - PNS Bea Cukai Semarang -

Alhamdulillah keterima di kedokteran PPDS Ilmu Kesehatan Kulit dan Kelamin UNDIP 2019. \r\nRekomenda...

- Nurina Ayuningtyas -

Saya ambil les Tes Potensi Akademik dan Bahasa Inggris privat. Les nya asyik, fleksibel atur waktuny...

- Putri Novika Anggraeni -

Terima kasih Bimbel Smart Genius. Saya lebih lancar bahasa inggrisnya sekarang, Les paket Bahasa Ing...

- Muhammad Farras Razin P -

Maaf nih baru kasih testimoni, hehe.\r\nAlhamdulillah saya lolos sbmptn 2018 melalui program les di ...

- Safira -

Persiapan TPA di Bimbel Smart Genius membantu saya lebih mudah memahami soal-soal TPA. Tentornya sip...

- Eprilia Mukaromah -

Aku kasih testimoni terbaik untuk Smart Genius. Alhamdulillah saya lulus SMA dan sekarang lanjut kul...

- Hafizha Rasyidina -

Tentornya sesuai dengan kriteriaku, asyik, mudah memahami, dan pelayanannya mba CS nya pun cepat tan...

- Talitha Athaya -

Alhamdulillah keterima di kedokteran PPDS Radiologi UNDIP 2018. Berkat bantuan SMART GENIUS dalam me...

- Ardiga Israchmadi -

Terima kasih Smart Genius, nilai matematika anak saya sangat memuaskan. yang sebelumnya dibawah rata...

- Ibu dek Maiza Larasasih -

Cuman di smart genius yang menyediakan les TPA baik untuk S1/S2/S3 ataupun CPNS. sipp pokoknya, suks...

- Rhisma Kharolina Kosasih -

wuenak sekali pengajarnya. :), pelajaran IPA yang susah menjadi gampang. terima kasih smart genius u...

- Intan Mevla Sarsetyo -

Terima kasih Smart Genius, tentornya asik ngajarnya, mau lanjut lagi semester depan\r\n:)...

- Loveva Degma Bunga -

Terima Kasih Bimbel Smart Genius. Tentornya asik, mudah mengerti apa yang diajar. Latihan soal dan b...

- Rafeyfa Ammara Wijaya -

Belajar di Smart Genius makin Asyik dan Seru. Fisika yang sulit menjadi makin mudah dipahami. - pro...

- Thifani Tiara Ranti -

belajar privat persiapan UAS menjadi lebih mudah dengan Bimbel Smart Genius. persiapan UAS matematik...

- Albertus Bagas -

Asyik. Bisa les di mana aja. Liburan bisa belajar privat persiapan UAS. Sukses Bimbel Smart Genius....

- Brigitta Vania -

wow,, berkat to online smart genius, saya bisa mengasah kemampuan saya untuk lebih semangat lagi mem...

- Daniel -

Try out bimbel smart genius sangat membatu saya untuk mengetahui seberapa kemampuan saya dalam menge...

- Roshinta Oktafiana -

Terima kasih Bimbel Smart Genius. Les TPA membantu saya lebih mudah mengerjakan soal2 tes TPA pascas...

- Ardiga Israchmadi -

Try Out USM PKN STAN nya sangat membantu memberi gambaran tentang USM PKN STAN. Sukses terus Bimbel...

- Nurjaya -

Saya Ayu, lulusan Hukum UNDIP. saya mengikuti les privat persiapan Tes Potensi Akademik (TPA) Bappen...

- Wahyu Tri -

Pengajarnya enak menjelaskan. jadi mudah mengerti materi yang disampaikan. :) 👍👍👍👍👍 ...

- Laura -

Baru ingat isi testimoni. hehehe.. Terima kasih bimbel smart genius atas pelayanan tentor sainsnya. ...

- Febi -